Uncategorized
Nok Nang Dermayu Gelar Aksi Sosial di Rumah Yatim Lohbener Indramayu
CIAYUMAJAKUNING.ID – Paguyuban Nok Nang Dermayu menggelar aksi sosial dengan memberikan santunan kepada anak yatim dan fakir miskin di Rumah Yatim Ar-Rahimah Abu Hurairah Kecamatan Lohbener, Kabupaten Indramayu Minggu (24/03).
Ketua panitia Andry mengatakan donasi yang terkumpul dalam aksi sosial kali ini sebesar Rp1.850.000,-.
“Kami berterima kasih atas uluran tangan Nok Nang Dermayu lintas generasi,” ungkapnya yang juga finalis Nok Nang Dermayu 2023.
Dalam kesempatan itu pula, Paguyuban Nok Nang Dermayu menggelar buka puasa bersama.
Bukber di gelar sekaligus sebagai ajang silaturahmi lintas angkatan di bulan Ramadan.
Ketua Paguyuban Nok Nang Dermayu Abdul Khanan menyambut baik kegiatan positif yang di helat oleh para anggotanya.
“Melalui kegiatan ini, kita dapat berbagi terhadap sesama pada bulan Ramadan, semoga kegiatan ini menjadi berkah dan bermanfaat,” harapnya. ***
- Teknologi2 tahun ago
SamFW Tool 4.0 Tool Gratis FRP Samsung Cukup Satu Klik
- legal2 tahun ago
Dimana Ada Proyek Wajib Ada Papan Proyek, Ini Dasar Hukumnya
- Umum1 minggu ago
Gerakan Pangan Murah di Kabupaten Cirebon Hadirkan Solusi bagi Masyarakat
- Umum1 minggu ago
Viral di Medsos, Oknum Anggota DPRD Kabupaten Cirebon Diduga Lakukan Pelecehan Seksual
- Lifestyle1 minggu ago
Program Pembangunan Pemkab Cirebon Diminta Sesuai Kebutuhan Penyandang Disabilitas
- Budaya1 minggu ago
Tradisi Memitu Indramayu Resmi Jadi Warisan Budaya Takbenda Indonesia
- Ekbis2 minggu ago
Serikat Buruh Cirebon Timur Temui Pj Bupati Bahas Regulasi Upah Minimum
- Ekbis1 minggu ago
Kuningan Diganjar Penghargaan Pinunjul Award 2024 dari BI Jabar