Budaya
Pemdes Desa Wotgali Duwe Gawe Sandiwara Jaya Baya 2023
CIAYUMAJAKUNING.ID – Acara pesta rakyat, peparik (panen raya) syukuran para warga yang merupakan budaya kearifan lokal yang rutin dilaksanakan tiap tahun di Desa Wotgali Kecamatan Plered Kabupaten Cirebon.
Acara yang dilaksanakan pada hari ini Jumat 18 Agustus tersebut dibiayai dari Dana Desa dengan estimasi alokasi biaya Rp.20jt dari pos penganggaran Pemberdayaan Masyarakat.
Dalam acara tersebut diramaikan dengan pagelaran seni budaya Sandiwara JAYA BAYA yang rencananya diadakan selama sehari semalam.
Kepada awak media, Bapak Tosa selaku Kuwu Desa Wotgali mengatakan “acara tersebut merupakan rutinitas masyarakat, karena menyangkut adat istiadat warga setempat” katanya.
Tosa berujar “saya berharap kita semua bisa melestarikan budaya, karena budaya merupakan identitas kita sebagai masyarakat indonesia, dan semoga masyarakat dapat terhibur dengan pagelaran sandiwara JAYA BAYA ini.” Pungkasnya.
- Teknologi2 tahun ago
SamFW Tool 4.0 Tool Gratis FRP Samsung Cukup Satu Klik
- Ekbis2 hari ago
Kuningan Diganjar Penghargaan Pinunjul Award 2024 dari BI Jabar
- Umum1 minggu ago
Disdukcapil Kuningan Buka Layanan Konsultasi pada Hari H Pilkada 2024
- Ekbis1 minggu ago
Serikat Buruh Cirebon Timur Temui Pj Bupati Bahas Regulasi Upah Minimum
- Ekbis3 hari ago
OJK Lantik Sejumlah Pejabat Baru di Pusat dan Daerah
- Lifestyle2 hari ago
Program Pembangunan Pemkab Cirebon Diminta Sesuai Kebutuhan Penyandang Disabilitas
- Ekbis2 hari ago
Program EKI OJK Cirebon di Karangtawang Kuningan Diikuti 200 Pegiat UMKM
- Ekbis2 hari ago
Indramayu Sabet Tiga Penghargaan di Bidang Pertanian dari Distanhorti Jabar
- Lifestyle2 hari ago
Eks TPA Grenjeng Ditanami Pohon Guna Menambah RTH di Kota Cirebon
- Umum21 jam ago
Viral di Medsos, Oknum Anggota DPRD Kabupaten Cirebon Diduga Lakukan Pelecehan Seksual