https://ciayumajakuning.id
No Result
View All Result
Senin, 30 Januari 2023
  • Umum
  • Seni & Budaya
  • Pariwisata
  • Kuliner
  • Ekbis
  • Teknologi
  • Lifestyle
  • Cek Fakta
Informasi Seputar Cirebon Raya
No Result
View All Result
Home Ekbis

Gas Alam Indonesia Ternyata Diincar Oleh Negara yang Satu Ini

by Andika
12 Januari 2023
in Ekbis
Gas Alam Indonesia

Ilustrasi. Gas alam Indonesia ternyata menjadi rebutan negara lain salah satunya China. [Foto: Pixabay]

Share on FacebookShare on TwitterShare on Whatsapp

CIAYUMAJAKUNING.ID – Kekayaan terutama gas alam Indonesia yang melimpah menjadi kunci kekuatan. Selain itu juga seperti minyak bumi, gas alam, emas, perak, nikel maupun batu bara bisa diandalkan sebagai pemasok terbesar bagi negara.

Sampai-sampai kekayaan gas alam Indonesia tidak jarang menjadi incaran negara lain untuk bisa mendapatkannya.

BacaJuga

Petani Cirebon yang Area Sawahnya Rawan Banjir Diimbau Ikut Asuransi

Bandara Kertajati Punya Potensi Besar yang Bisa Dikembangkan Kata Investor Asal India

RSP Pertamina Jadi Member Organisasi Kesehatan Dunia Mayo Clinic Pertama di Indonesia

Pascapandemi, Pembuatan Paspor di Ciayumajakuning Meningkat

Berikut akan kami sampaikan sejumlah daerah yang memiliki banyak sumber daya gas alam Indonesia.

Jawa Barat

Satu-satunya provinsi di Pulau Jawa yang merupakan daerah penghasil gas alam terbesar di Indonesia adalah Jawa Barat.

Jumlah total gas alam yang dimiliki oleh Jawa Barat adalah 66.998.04 MMBTU.

Beberapa kabupaten/kota di Jawa Barat yang merupakan lokasi eksplorasi gas alam di antaranya:

1. Kabupaten Subang (33.581.57 MMBTU)

2. Kabupetan Karawang (14.866.38 MMBTU)

3. Kabupaten Bekasi (9.210.53 MMBTU)

4. Kabupaten Indramayu (7.299.95 MMBTU)

5. Kota Bekasi (1.649.44 MMBTU)

6. Kabupaten Majalengka (390.17 MMBTU)

Papua Barat

Papua Barat adalah daerah penghasilk gas alam di Indonesia selanjutnya. Papua Barat menghasilkan gas alam sebanyak 457.423.21 MMBTU.

Hanya ada 2 kabupaten penghasil gas alam di papua, diantaranya:

1. Kabupaten Teluk Bintuni (453.642.86 MMBTU)

2. Kabupaten Sorong (3.780.36 MMBTU)

Di Teluk Bintuni, diperkirakan ada cadangan 500 miliar kubik gas alam cair (LNG), sehingga Teluk Bintuni menjadi lokasi produksi dan pengolahan LNG terbesar di Papua Barat.

Sulawesi Tengah

Provinsi Sulawesi Tengah menjadi daerah penghasil gas alam terbesar kedua di Indonesia.

Berbeda dari daerah-daerah sebelumnya yang memiliki cadangan gas alam yang tersebar di beberapa kabupaten, di Sulawesi Tengah hanya ada satu kabupaten yang menjadi lokasi pengeksplorasian gas alam, yaitu Kabupaten Banggai.

Sulawesi tengah memiliki gas alam sebanyak 136.329.57 MMBTU.

Kalimantan Timur

Kalimantan Timur, yang memiliki jumlah gas alam sebesar 81.823.68 MMBTU.

Di sana juga terdapat kilang LNG (Liquefied Natural Gas) atau gas alam cair terbesar di dunia, yang dikelola oleh Pertamina dan Blok Mahakam.

Kepulauan Riau

daerah penghasil gas alam di Indonesia yang pertama adalah Kepulauan Riau.

Provinsi ini adalah daerah penghasil gas alam ketiga yang berasal dari Sumatra. Kepulauan Riau memiliki total gas alam sebanyak 49.144.64 MMBTU.

Hanya ada dua kabupaten di Kepulauan Riau yang menghasilkan gas alam, yaitu Kabupaten Natuna (31.944.02 MMBTU) dan Kepulauan Anambas (17.200.62 MMBTU).

Salah satu dari daerah penghasil gas bumi terbesar di Indonesia adalah Kepulauan Natuna, yang saat ini menjadi salah satu penyebab konflik perebutan wilayah antara Indonesia dan China. ***

Tags: Gas Alam IndonesiaJawa BaratKalimantan TimurPapua

Related Posts

Petani Cirebon yang Area Sawahnya Rawan Banjir Diimbau Ikut Asuransi

Petani Cirebon yang Area Sawahnya Rawan Banjir Diimbau Ikut Asuransi

30 Januari 2023
Bandara Kertajati Punya Potensi Besar yang Bisa Dikembangkan Kata Investor Asal India

Bandara Kertajati Punya Potensi Besar yang Bisa Dikembangkan Kata Investor Asal India

28 Januari 2023
RSP Pertamina Jadi Member Organisasi Kesehatan Dunia Mayo Clinic Pertama di Indonesia

RSP Pertamina Jadi Member Organisasi Kesehatan Dunia Mayo Clinic Pertama di Indonesia

28 Januari 2023
Pascapandemi, Pembuatan Paspor di Ciayumajakuning Meningkat

Pascapandemi, Pembuatan Paspor di Ciayumajakuning Meningkat

27 Januari 2023
Usai Launching di Kuningan, POM Minyak Goreng Ini Kini Hadir di Kota Bekasi

Usai Launching di Kuningan, POM Minyak Goreng Ini Kini Hadir di Kota Bekasi

26 Januari 2023
Ridwan Kamil Sarling ke Pasar Pasalaran Weru Cirebon Guna Kendalikan Inflasi

Jadi Lumbung Padi Nasional, Ridwan Kamil: Indramayu Jangan Sampai Impor Beras

26 Januari 2023
  • Suami Istri Asal Pabuaran Luka Parah Ditusuk Perampok di Ciledug Cirebon

    Suami Istri Asal Pabuaran Luka Parah Ditusuk Perampok di Ciledug Cirebon

    184 shares
    Share 74 Tweet 46
  • Polsek Pabuaran Bekuk Satu Pelaku Penusukan di Ciledug Cirebon, Diduga Adik Korban

    56 shares
    Share 22 Tweet 14
  • Diduga Harta Warisan Jadi Motif Penusukan Sepasang Suami Istri di Ciledug Cirebon

    18 shares
    Share 7 Tweet 5
  • Tak Butuh Waktu Lama Polisi Berhasil Ciduk Pelaku Penusukan di Ciledug

    13 shares
    Share 5 Tweet 3
  • 13 Rumah di Desa Jatiseeng Kidul Ciledug Terendam Banjir, Warga Desak Dibangun Tanggul

    10 shares
    Share 4 Tweet 3
ExtraBed.id
ExtraBed.id

Redaksi | Tentang Kami | Pedoman Media Siber

Partner

© 2020 ciayumajakuning.id - PT. Sonde Mitra Utama
No Result
View All Result
  • Umum
  • Seni & Budaya
  • Pariwisata
  • Kuliner
  • Ekbis
  • Teknologi
  • Lifestyle
  • Cek Fakta

© 2020 ciayumajakuning.id