https://ciayumajakuning.id
No Result
View All Result
Senin, 30 Januari 2023
  • Umum
  • Seni & Budaya
  • Pariwisata
  • Kuliner
  • Ekbis
  • Teknologi
  • Lifestyle
  • Cek Fakta
Informasi Seputar Cirebon Raya
No Result
View All Result
Home Lifestyle

Cegah Stunting, 162 Balita di Harjamukti Kota Cirebon Dapat Paket Makanan Tambahan

by Sudastika
17 Januari 2023
in Lifestyle
Cegah Stunting, 162 Balita di Harjamukti Kota Cirebon Dapat Paket Makanan Tambahan

Wakil Wali Eti memberikan sejumlah paket makanan tambahan untuk balita. (Pemkot Cirebon)

Share on FacebookShare on TwitterShare on Whatsapp

CIAYUMAJAKUNING.ID – Wakil Wali Kota Cirebon Eti Herawati membuka Gebyar Penurunan Stunting di Aula Paseban kantor Kelurahan Kecapi, Kecamatan Harjamukti.

Menurutnya, pencegahan stunting bukan hanya tanggung jawab pemerintah.

BacaJuga

Berikut Bacaan Sholawat Pembuka Rezeki yang Bisa Diamalkan Selesai Sholat

Wali Band Rilis Lagu ‘Kumaha Aing’ Sebagai Bentuk Penolakan Arogansi Manusia Sombong

Ridwan Kamil Beri Warga 80 Desa di Kabupaten Cirebon ‘Sekoper Cinta’

Disduk-P3A Indramayu Tandatangani MoU Perkawinan Anak dan Stunting

“Namun seluruh elemen masyarakat termasuk perbankan dan perusahaan swasta di Kota Cirebon,” ungkapnya, Senin (16/01).

Dalam penanganan gagal tumbuh pada anak balita, lanjut Eti,.pihaknya membutuhkan kepedulian semua pihak.

Pemkot Cirebon telah berupaya maksimal untuk menurunkan jumlah kasus stunting.

Upaya itu antara lain dengan cara intervensi program perbaikan infrastruktur sampai pada perbaikan gizi keluarga yang teridentifikasi stunting.

“Stunting bukan hanya faktor gizi buruk, namun faktor lingkungan dan pola asuh anak dapat mempengaruhi,” paparnya.

Pemkot Cirebon juga mengajak kepada ibu yang memiliki anak balita untuk rajin mengikuti penimbangan di posyandu terdekat.

“Jangan sungkan membawa anak balita ke posyandu saat ada penimbangan dan pemberian vitamin,” ungkap Eti.

Bentuk kepedulian perbankan dan perusahaan swasta terlihat dengan pemberian paket makanan tambahan kepada 162 anak balita.

Makanan tambahan yang mereka berikan berupa susu, biskuit, dan telur.

Sementara itu, Lurah Kecapi Wawan Gunawan menjelaskan, pihaknya berencana memberikan paket makanan tambahan setiap 3 bulan sekali.

Hal ini ia libatkan dengan seluruh masyarakat dan donatur yang peduli dalam penurunan stunting.

“Ini semua demi menurunkan angka stunting di Kelurahan Kecapi dan mewujudkan program zero stunting di Kota Cirebon,” katanya. ***

Tags: Eti HerawatiKecamatan HarjamuktiKota CirebonPaket MakananStuntingWakil Wali Kota Cirebon

Related Posts

Sholawat rezeki

Berikut Bacaan Sholawat Pembuka Rezeki yang Bisa Diamalkan Selesai Sholat

28 Januari 2023
Wali Band Rilis Lagu ‘Kumaha Aing’ Sebagai Bentuk Penolakan Arogansi Manusia Sombong

Wali Band Rilis Lagu ‘Kumaha Aing’ Sebagai Bentuk Penolakan Arogansi Manusia Sombong

28 Januari 2023
Ridwan Kamil Beri Warga 80 Desa di Kabupaten Cirebon ‘Sekoper Cinta’

Ridwan Kamil Beri Warga 80 Desa di Kabupaten Cirebon ‘Sekoper Cinta’

26 Januari 2023
Kepengurusan ICMI Kuningan Masa Bakti 2022-2027 Resmi Dilantik

Disduk-P3A Indramayu Tandatangani MoU Perkawinan Anak dan Stunting

26 Januari 2023
Pastikan Stok Aman, Bulog Indramayu: Impor Beras Baru Sebatas Wacana

Atalia Praratya: Pokja Bunda PAUD Kabupaten Kuningan Jadi Ikon Jabar

25 Januari 2023
Pemkot Gelar Seminar Peninjauan Kembali Sejarah Hari Jadi Cirebon di Gedung DPRD

Siap-siap, Warga Jabar Bakal Dapat Vaksin Covid-19 Dosis Keempat

24 Januari 2023
  • Suami Istri Asal Pabuaran Luka Parah Ditusuk Perampok di Ciledug Cirebon

    Suami Istri Asal Pabuaran Luka Parah Ditusuk Perampok di Ciledug Cirebon

    184 shares
    Share 74 Tweet 46
  • Polsek Pabuaran Bekuk Satu Pelaku Penusukan di Ciledug Cirebon, Diduga Adik Korban

    56 shares
    Share 22 Tweet 14
  • Diduga Harta Warisan Jadi Motif Penusukan Sepasang Suami Istri di Ciledug Cirebon

    18 shares
    Share 7 Tweet 5
  • Tak Butuh Waktu Lama Polisi Berhasil Ciduk Pelaku Penusukan di Ciledug

    13 shares
    Share 5 Tweet 3
  • 13 Rumah di Desa Jatiseeng Kidul Ciledug Terendam Banjir, Warga Desak Dibangun Tanggul

    10 shares
    Share 4 Tweet 3
ExtraBed.id
ExtraBed.id

Redaksi | Tentang Kami | Pedoman Media Siber

Partner

© 2020 ciayumajakuning.id - PT. Sonde Mitra Utama
No Result
View All Result
  • Umum
  • Seni & Budaya
  • Pariwisata
  • Kuliner
  • Ekbis
  • Teknologi
  • Lifestyle
  • Cek Fakta

© 2020 ciayumajakuning.id