Umum
Saat Meresmikan Alun-Alun Kejaksan, Azis : Saya Janji Akan Memelihara dan Menjaganya
CIAYUMAJAKUNING.ID – Alun-Alun Kejaksan merupakan dambaan masyarakat Cirebon secara umum. Karena yang hadir bukan hanya masyarakat Kota Cirebon namun masyarakat sekitar pun ingin menikmati Alun-Alun Kejaksan pasca dilakukan revitalisasi menelan anggaran Rp 45 miliar.
Hal itu diungkapkan oleh Walikota Cirebon, Nasrudin Azis saat meresmikan Alun-Alun Kejaksan bersama Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, Rabu (21/4/2021).
Dirinya mengklaim jika Pemkot Cirebon telah melakukan survey jika masyarakat senang dengan adanya revitalisasi Alun-amAlun Kejaksan.
“Kami pemkot menghaturkan terima kasih kepada perangkat daerah tingkat provinsi untuk mewujudkan salah satu destinasi wisata baru ini,” kata Azis.
Dia juga berjanji Alun-Alun Kejaksan bukan saja terpelihara, akan tetapi akan meningkat pemanfaatannya sebagai langkah untuk menjaga amanah Gubernur Jawa Barat untuk memberikan pelayanan prima bagi masyarakat.
“Saya atas nama pemkot Cirebon berjanji akan menjaga dan memelihara Alun-Alun Kejaksan,” ungkap Azis.
-
Teknologi3 tahun agoSamFW Tool 4.0 Tool Gratis FRP Samsung Cukup Satu Klik
-
Lirik Lagu3 tahun agoLirik Lagu Mabok Ngeslot Anik Arnika Bahasa Cirebon Dan Bahasa Indonesia
-
legal3 tahun agoDimana Ada Proyek Wajib Ada Papan Proyek, Ini Dasar Hukumnya
-
Teknologi3 tahun agoDownload TFT Unlock 2023 V3.1.1.1 Update ByPass FRP Tool dan Unlock iPhone dan iPad
-
Kuliner6 tahun agoMenyesap Kopi Lunaira Usung Konsep Bayar Seikhlasnya
-
Budaya11 bulan agoTradisi Memitu Indramayu Resmi Jadi Warisan Budaya Takbenda Indonesia
-
Umum10 bulan agoIstimewa, Bupati Terpilih Kuningan Dian Rachmat Yanuar Rayakan HUT ke-57
-
Umum1 tahun agoAgha Setia Putra Gantikan Hesekiel Sijabat Jadi Kepala ATR/BPN Kabupaten Cirebon
