Umum
Sering Merasa Dibohongi ? Pakai Cara Ini Supaya Bisa Antisipasi
CIAYUMAJAKUNING.ID – Sifat berbohong merupakan kebiasaan untuk menutupi sesuatu atau lebih sering untuk melebih-lebihkan sebuah cerita. Akan tetapi ternyata untuk mengetahui seseorang berbohong atau tidak bisa dilihat dari hal-hal kasat mata.
Semua orang pasti tidak ada yang ingin dibohongi, tetapi faktanya pembohong produktif ada banyak disekitar kita.
Nah, sebenarnya ada beberapa tanda yang bisa kamu lihat dari seseorang apakah ia sedang berbohong atau tidak kepada dirimu.
Apabila merasa dibohongi oleh orang terdekat, Anda bisa melihat beberapa tanda siapa pun yang berbohongan kepada Anda.
Berikut tanda-tanda yang bisa Anda lihat dari orang-orang yang sedang melakukan suatu kebohongan.
Pola Bicara
Walaupun bahasa tubuh mungkin tidak bisa diandalkan untuk mengenali kebohongan seseorang, tetapi kamu bisa memperhatikan ucapan seseorang.
Dengan kamu memperhatikan ucapan mereka, kamu dapat memberi pemahaman yang lebih baik.
Penelitian menunjukan bahwa orang yang berbohong lebih cenderung menggunakan pola bicara tertentu, termasuk jumlah kata yang lebih banyak dan juga kata ganti orang ketiga.
Bahasa Tubuh
Dari bahasa tubuh seorang pembohong Anda bisa menilai dari apa yang sedang diceritakan. Diantaranya selalu menggerakan anggota tubuh guna meyakinkan lawan bicaranya.
Dengan kamu memperhatikan ucapan mereka, kamu dapat memberi pemahaman yang lebih baik.
Penelitian menunjukan bahwa orang yang berbohong lebih cenderung menggunakan pola bicara tertentu, termasuk jumlah kata yang lebih banyak dan juga kata ganti orang ketiga.
Hiperbola (Melebihkan Kata-Kata)
Seseorang yang sedang berbohong mungkin akan membuat pernyataan atau hal – hal yang tidak jelas.
Mereka juga akan berkata – kata yang terkesan berlebihan atau melebih – lebihkan.
Entah hal itu untuk memperkuat cerita karangan mereka atau hanya karena gugup. ***
- Teknologi2 tahun ago
SamFW Tool 4.0 Tool Gratis FRP Samsung Cukup Satu Klik
- Umum4 hari ago
Gerakan Pangan Murah di Kabupaten Cirebon Hadirkan Solusi bagi Masyarakat
- Umum2 minggu ago
Disdukcapil Kuningan Buka Layanan Konsultasi pada Hari H Pilkada 2024
- Ekbis2 minggu ago
Serikat Buruh Cirebon Timur Temui Pj Bupati Bahas Regulasi Upah Minimum
- Ekbis5 hari ago
OJK Lantik Sejumlah Pejabat Baru di Pusat dan Daerah
- Lifestyle4 hari ago
Program Pembangunan Pemkab Cirebon Diminta Sesuai Kebutuhan Penyandang Disabilitas
- Budaya3 hari ago
Tradisi Memitu Indramayu Resmi Jadi Warisan Budaya Takbenda Indonesia
- Ekbis4 hari ago
Kuningan Diganjar Penghargaan Pinunjul Award 2024 dari BI Jabar