Ekbis
Kemitraan Kuat untuk Layanan Hebat: Gathering BRI BO Kalimalang bersama Agen BRILink wilayah kerja BRI BO Kalimalang
Dalam rangka mempererat hubungan kemitraan dan
meningkatkan sinergi BRI BO Kalimalang
menyelenggarakan acara gathering bersama Agen
BRILink yang berada di wilayah kerja BRI BO Kalimalang. Kegiatan ini
menjadi ajang silaturahmi sekaligus apresiasi atas kontribusi para Agen BRILink
dalam mendukung layanan perbankan BRI kepada masyarakat.
Acara gathering
berlangsung dengan suasana hangat dan penuh kebersamaan. Selain menjadi
momentum untuk saling bertukar informasi, kegiatan ini juga diisi dengan sesi
pembekalan terkait penguatan layanan BRILink, strategi peningkatan transaksi,
serta edukasi mengenai keamanan transaksi digital.
Pemimpin Cabang BRI
BO Kalimalang dalam sambutannya menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya
kepada seluruh Agen BRILink atas peran aktif mereka dalam mendukung inklusi
keuangan di masyarakat. Diharapkan, melalui acara ini, kolaborasi antara BRI
dan Agen BRILink semakin solid, profesional, dan memberikan dampak positif bagi
pertumbuhan ekonomi di lingkungan sekitar.
Dengan adanya
kegiatan ini, BRI BO Kalimalang berkomitmen untuk terus mendampingi dan
memperkuat peran Agen BRILink sebagai mitra strategis dalam mewujudkan layanan
keuangan yang mudah dijangkau oleh seluruh lapisan masyarakat.
-
Teknologi3 tahun agoSamFW Tool 4.0 Tool Gratis FRP Samsung Cukup Satu Klik
-
Lirik Lagu3 tahun agoLirik Lagu Mabok Ngeslot Anik Arnika Bahasa Cirebon Dan Bahasa Indonesia
-
Ekbis4 minggu agoRise & Run Jakarta 2025: Run the City – Feel the Pulse
-
legal3 tahun agoDimana Ada Proyek Wajib Ada Papan Proyek, Ini Dasar Hukumnya
-
Teknologi3 tahun agoDownload TFT Unlock 2023 V3.1.1.1 Update ByPass FRP Tool dan Unlock iPhone dan iPad
-
Ekbis2 minggu agoKAI Logistik Dukung Peningkatan Keselamatan Jalur KA melalui Pengiriman Rel R.54 Seberat 380 Ton
-
Kuliner6 tahun agoMenyesap Kopi Lunaira Usung Konsep Bayar Seikhlasnya
-
Ekbis2 minggu agoADVAN Pecahkan Rekor MURI, Tampilkan Studio Bergerak di Super Brand Day TikTok Shop
